Pengaruh Kualitas Produk, Harga, dan Lokasi terhadap Kepuasan Konsumen pada Kedai Black Campaign Coffee

Authors

  • Fransisko Riko Universitas Buddhi Dharma

Keywords:

Kualitas Produk, Harga, Lokasi, Kepuasan Konsumen

Abstract

Penelitian ini,bertujuan untuk mengetahui seberapa besarnya pengaruh (X) terhadap nya (Y) Black Campaign Coffee. Penulis menggunakan teknik non-probability sampling beserta metode purposive sampling. Untuk sample, penulis menggunakan rumus Lemeshow dengan total responden sebanyak 100. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis pada uji-t, X1 Kualitas produk  memperoleh hasil dengan nilai thitunng 2,668  > ttabel1,985 dan nilai signifikan 0,009 < 0,05, untuk harga  memperoleh hasil thitung 4,657   > ttabel 1,985 dan nilai sig. nya 0,000 < 0,05. Dan untuk lokasi memperoleh hasil thitung 4,290  > ttabel 1,985sig. 0.000 < 0,05a. Pada uji f tabel ANOVA menunjukkan hasil 134,544  > F tabel 2,70 degan signifikansi 0,000 < 0,05. Pada tabel R Square menunjukan hasil 0,808, artinya 80,8% pengaruh dari kualitas produk,harga, dan lokasi kepada Y (kepuasan konsumen). Dari hasil yang diperoleh dapat disimpulkan tiga variable x berpengaruh secara parsial dan simultan terhadap Y.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2023-04-10