Pengaruh Merek Harga Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Hp Realme Tangerang City Mall

Authors

  • Frisca Hanapi Universitas Buddhi Dharma

Keywords:

Merek, Harga, Kualitas Produk, Keputusan Pembelian

Abstract

Penulis melakukan penelitian ini dengan tujuan menilai besarnya pengaruh merek, harga, dan kualitas produk terhadap keputusan pembelian smartphone di Realme Tangerang City Mall.

Dalam tulisan ini, peneliti menggunakan teknik pengambilan sampel non probabilistik dengan metode sampling terarah. Metode pengumpulan data mempergunakan data primer yang diperoleh penulis melalui kuesioner yang dibagikan kepada 96 responden.

Berdasarkan uji koefisien determinasi diperoleh nilai R-squared 0,995 atau 96% yang berarti produk, harga, dan kualitas produk mempengaruhi keputusan pembelian sebesar 96%. Sedangkan nilai F hitung dari uji F yang dilakukan ialah 315,605, dengan taraf signifikansi 0,000<0,005 >F tabel >2,700. Hasil uji F (joint test) menunjukkan bahwa seluruh variabel bebas yakni pengaruh merek (X1), harga (X2), dan kualitas produk (X3) berdampak terhadap variabel terikat (yakni pembelian) secara simultan. menunjukkan yang ditampilkan. Keputusan (Y) akan dilakukan pada telepon fisik di Tangerang City Mall.

Downloads

Download data is not yet available.

Published

2023-04-18