Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Audit Pada Kantor Akuntan Publik

Penulis

  • Devi Ariyansyah Universitas Buddhi Dharma
  • Sutandi Sutandi Universitas Buddhi Dharma

DOI:

https://doi.org/10.31253/aktek.v11i2.278

Kata Kunci:

Kompetensi, Independensi, Etika, Kualitas Audit

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari kompetensi auditor, independensi auditor dan etika auditor terhadap kualitas audit yang dilaksakana pada Kantor Akuntan Publik yang ada di Kota Tangerang dan Tangerang Selatan. Data penelitian dikumpulkan melalui instrumen kuesioner yang diukur melalui skala likert. Data penelitian dianalisis dengan regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara partial : (1) Kompetensi auditor berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas audit, (2) Independensi auditor berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas audit, dan (3) Etika auditor berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas audit. Penelitian ini juga membuktikan bahwa kompetensi auditor, independensi auditor dan etika auditor secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kualitas audit dengan nilai r square = 0,898.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Unduhan

Diterbitkan

2019-12-02

Cara Mengutip

Ariyansyah, D., & Sutandi, S. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kualitas Audit Pada Kantor Akuntan Publik. AKUNTOTEKNOLOGI, 11(2), 43–54. https://doi.org/10.31253/aktek.v11i2.278

Terbitan

Bagian

Articles